10 Aturan Pembagian Hewan Kurban dan Ketentuannya

Cek 10 aturan pembagian hewan kurban yang benar sesuai syariat Islam mulai dari jumlah daging, golongan yang berhak menerima, jenis hewan, hingga cara pendistribusiannya. Bagaimana cara membagi dan untuk siapa hewan kurban? Jawaban dari pertanyaan ini sangat perlu diketahui oleh setiap Muslim terutama yang sedang merencanakan untuk melakukan kurban saat hari raya Idul Adha nanti. […]

Kisah Qurban Nabi Ibrahim Menjadi Awal Mula Ibadah Qurban

Rangkuman lengkap cerita qurban Nabi Ibrahim dan Ismail. Kisah ketaatan yang mengandung hikmah mendalam. Kisah ini juga sebagai awal mula ibadah Qurban yang saat ini kita kenal.  Setiap 10 Dzulhijjah, umat muslim merayakan Hari Raya Idul Adha dan melaksanakan perintah qurban dari Allah. Hari besar Islam tersebut sangat identik dengan kisah qurban Nabi Ibrahim dan putra kesayangannya yakni Nabi […]

Pengertian Sedekah Qurban dan Hukumnya dalam Islam

Penjelasan lengkap sedekah qurban, hukum, manfaatnya bagi diri sendiri maupun orang lain dan niat yang sesuai ajaran Islam yang akan kami bahas secara lengkap. Simak artikelnya sampai selesai. Berkurban merupakan salah satu ibadah yang sangat dicintai oleh Allah. Seorang muslim yang mampu, sangat dianjurkan untuk menyembelih hewan kurban. Sedangkan bagi yang kondisi keuangannya pas-pasan, bisa memanfaatkan sedekah […]

Sejarah Qurban dari Masa Nabi Adam hingga Nabi Muhammad SAW

Perintah untuk berkurban ternyata memiliki sejarah qurban yang cukup menarik dari masa ke masa. Simak cerita selengkapnya berikut! Ibadah qurban dilaksanakan pada saat hari raya Idul Adha, yaitu di tanggal 10 Zulhijah hingga tiga hari kedepan. Ibadah qurban tersebut diperintahkan dengan memiliki sejarah qurban dari masa ke masa, salah satunya adalah di masa Nabi Ibrahim […]

11 Larangan Saat Qurban yang Penting Diketahui

Ada larangan saat qurban yang perlu diketahui umat Islam. Dari larangan potong kuku saat qurban hingga pembagiannya telah ditentukan. Cek selengkapnya. Saat sudah memasuki bulan Dzulhijjah, maka itu pertanda bahwa sebentar lagi akan ada pelaksanaan qurban. Bagi orang Islam yang ingin menunaikan ibadah qurban, akan lebih baik jika mengetahui larangan saat qurban terlebih dahulu. Dimana […]

Memahami Syarat Qurban yang Wajib Di Penuhi Dalam Islam

Ada berbagai hal dari syarat qurban yang wajib diketahui oleh umat muslim. Salah satunya adalah syarat hewan ternak dan pembagian daging qurban harus sesuai syariat. Ibadah qurban merupakan salah satu ibadah yang dilaksanakan satu tahun sekali di hari raya Idul Adha. Untuk melaksanakan ibadah qurban tentunya ada beberapa tata cara, aturan dan syarat qurban yang […]

1