JANGAN TINGGALKAN SHOLAT KARENA KESIBUKAN 

JANGAN TINGGALKAN SHOLAT KARENA KESIBUKAN

sholat

 

Kita semua pasti tahu bahwa sholat adalah perkara yang amat penting.
Bahkan sholat termasuk salah satu rukun Islam utama yang bisa membuat bangunan Islam tegak.
Namun, realita yang ada di tengah umat ini sungguh sangat berbeda.
Shalat terkadang ditinggalkan dengan dalih kesibukan duniawi yang dilakukan.

Biasanya yang meninggalkan shalat itu disebabkan sibuk dengan harta, kerajaan, kekuasaan dan sibuk berdagang. Jika keadaannya demikian, maka sesuai hadits tersebut ia akan dikumpulkan bersama Qorun, Fir’aun, Haman, dan Ubay bin Kholaf.

Semoga Allah senantiasa memperbaiki iman kita dan terus memudahkan kita menjaga shalat lima waktu dengan berbagai aktivitas yang ada.

#rombongsedekah

#QuotesOfTheDay

Artikel Lainnya

JL KH Wahab Chasbullah Gg. III No.20, Tambak Rejo, Tambakberas
Kec. Jombang, Kabupaten Jombang
Jawa Timur 61419
Telp / WA : +6285159509880

© 2023 Yayasan Rombong Sedekah. All rights reserved.

1