Solusi Kebencanaan Melalui Donasi
Seperti yang kita ketahui, rentetan musibah terjadi di Indonesia
Sejumlah musibah bencana alam melanda saudara kita di sejumlah daerah
Gunung Semeru yang menjulang di Lumajang, Jawa Timur mulai menunjukkan erupsinya pada, Sabtu(16/1/2021) dengan mengeluarkan awan panas
Sedangkan gunung Merapi di perbatasan Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta, Senin pagi (18/1/2021), kembali mengeluarkan awan panas serta guguran material letusan.
Masyarakat diminta mewaspadai awan panas guguran, guguran lava, dan lahar di sepanjang aliran sungai/lembah sekitar gunung.
Warga sekitar pun berbondong-bondong menyelamatkan diri menuju pengungsian yang berjarak aman sesuai radius yang disarankan oleh Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG).
Mari bersama-sama mendoakan saudara kita yang terdampak letusan gunung
Semoga senantiasa dalam lindungan Allah????
Ulurkan tangan kita sangat berarti untuk bantu saudara kita yang terdampak musibah.
Donasi bisa melalui Rekening an. #RombongSedekah
BNI 0393585161
Mandiri 1420014264997
BRI Syariah 1028226884
BSM 7094429824
Mohon tambahkan kode *17* dibelakang transferannya, sebagai kode transfer donasi kebencanaan
Misal *100.000* menjadi *100.017*
Yuk, se-ROMBONGAN bantu ringankan beban saudara kita yang terdampak musibah di negeri ini ?
#RombongSedekah
#PrayforSemeru
#PrayforMerapi
#PrayForIndonesia