10 Waktu Berdoa Paling Mustajab di Bulan Ramadhan

10 waktu berdoa paling mustajab di bulan Ramadhan berikut ini bisa menjadi panduan Muslim. 10 waktu berdoa paling mustajab di bulan Ramadhan di bawah ini disertai dalil yang sahih 1. Sepertiga Malam Terakhir “Rabb kita tabaraka wa ta’ala turun setiap malam ke langit dunia hingga tersisa sepertiga malam terakhir, lalu Dia berkata: ‘Siapa yang berdoa pada-Ku, aku akan memperkenankan […]

Apa Hukum Berenang Saat Puasa

Jika orang yang berenang punya sangkaan kuat bahwa air tidak akan sampai ke al-jauf (rongga) dari lubang mulut, hidung, atau telinga, maka tidaklah masalah berenang pada siang hari bulan Ramadhan karena tidak adanya larangan mengenai hal tersebut. Itulah yang dimaksud dengan fatwa makruhnya berenang saat berpuasa oleh ulama Syafiiyah karena khawatir masuknya air. Ada riwayat […]

Membedah Kesalahan-kesalahan di Bulan Ramadhan

Mengkhususkan Ziarah Kubur Menjelang Ramadhan Tidaklah tepat ada yang meyakini bahwa menjelang bulan Ramadhan adalah waktu utama untuk menziarahi kubur orang tua atau kerabat (yang dikenal dengan “nyadran”). Kita boleh setiap saat melakukan ziarah kubur agar hati kita semakin lembut karena mengingat kematian. Namun masalahnya adalah jika seseorang mengkhususkan ziarah kubur pada waktu tertentu dan […]

Dahsyatnya Sedekah di Bulan Ramadhan, Masya Allah!

dahsyatnyasedekah

Sedekah merupakan salah satu perwujudan syukur atas karunia Allah SWT yang telah diberikan kepada kita. Bahkan disebutkan pintu surga terbuka bagi orang-orang ikhlas yang memberikan hartanya di jalan Allah maupun kepada sesama yang tengah dalam kesusahan. Rasulullah SAW bersabda,“Barangsiapa membelanjakan dua harta di jalan Allah, maka ia akan dipanggil oleh salah satu dari pintu surga: […]

Ini Dia 7 Tips Menyambut Bulan Ramadhan

Menjalani puasa ramadhan selama 30 hari dibutuhkan persiapan yang baik dari mental maupun fisik. Secara mental kita harus mulai mempersiapkan diri dengan hati yang tulus dan ikhlas untuk mendekatkan diri dengan yang mahakuasa. Disamping itu, agar tubuh sehat selama menjalankan puasa kita juga harus mempersiapkan kebutuhan serta asupan yang bernutrisi bagi tubuh. Berikut ini merupakan […]

5 Tips Sehat Selama Bulan Ramadhan

Selama bulan ramadhan, seluruh umat muslim diharuskan untuk menahan lapar dan dahaga selama lebih dari 12 jam. Sehingga dengan kondisi demikian, tubuh tidak akan terhidrasi dengan baik dan tidak pula terpenuhi kebutuhan vitamin hariannya. Selain itu, kewajiban untuk meningkatkan volume ibadah dan bangun di pertengahan malam untuk santap sahur, membuat pola tidur tidak teratur.   […]

Bagaimana Jika Telat Membayar Fidyah? Ini Hukumnya!

Ada banyak orang yang bertanya-tanya tentang hukum telat membayar fidyah. Dalam hal ini, kami akan menjelaskan secara lengkap mengenai hukumnya. Umat muslim yang meninggalkan kewajibannya untuk berpuasa di bulan Ramadhan wajib membayar fidyah dalam takaran yang tepat. Namun, bagaimana jika seseorang telat membayar fidyah? Keterlambatan membayar fidyah ini ada hukumnya sendiri yang harus diketahui oleh umat muslim. […]

Perintah dan Keutamaan Sedekah di Bulan Ramadhan

Keutamaan sedekah di bulan ramadhan tentu sangat menggiurkan. Selain dilipatgandakan pahalanya, ternyata masih ada keutamaan lainnya. Ramadhan adalah bulan yang penuh dengan kemuliaan bagi umat muslim di belahan dunia manapun. Di bulan ini setiap umat muslim perlu senantiasa berbuat baik. Salah satu amalan baik yang dianjurkan adalah sedekah. Keutamaan sedekah di bulan ramadhan benar-benar begitu luar biasa. Memberi […]

Ramadhan Segera Tiba, Masih Punya Hutang Puasa?

Bagi yang masih punya hutang puasa segeralah melunasinya dengan cara qadha’ puasa atau membayar fidyah karena puasa Ramadhan wajib untuk dilaksanakan. Puasa Ramadhan hukumnya wajib bagi seluruh umat muslim dan bagi yang tidak mengikutinya harus melakukan penggantian di lain waktu. Bagi yang masih punya hutang puasa diharapkan untuk segera melunasinya dengan qadha’ puasa atau membayarkan fidyah. Orang […]

Muslimah Berdaya Siapkan 100 Parcel Bagi Pedagang Kecil

Muslimah Berdaya Siapkan 100 Parcel Bagi Pedagang Kecil   Sejak satu bulan lalu para muslimah berdaya binaan #RombongSedekah sudah disibukkan dengan packing berbagai isian #ParcelCINTASyaban⁣⁣⁣⁣⁣⁣⁣⁣⁣⁣⁣⁣.⁣ 100 paket #ParcelCINTASyaban⁣⁣⁣⁣⁣⁣⁣⁣⁣⁣⁣⁣ kami siapkan untuk dibagikan layaknya kejutan bagi para pedagang keliling yang begitu memperjuangkan nafkah bagi keluarganya di tengan .⁣ ⁣ Tak sekedar bertemu PKL begitu saja lalu kami beri parcel, namun […]

1